Karyakarsa Official Guide
Bahasa Indonesia
Bahasa Indonesia
  • Tentang
    • 👋Selamat Datang di KaryaKarsa
  • Sering Ditanyakan
    • FAQs Untuk Kreator
    • FAQs untuk Pendukung
  • Panduan Kreator
    • Yuk, Daftar Jadi Kreator!
    • Aktivasi Akun KaryaKarsa
    • Petunjuk Memulai
    • Panduan Umum Kreator
      • Panduan Seri
        • Panduan Tagging
      • Panduan Fitur Karina - Teman Cari Ide
    • Panduan Per Bidang
      • Penulis
      • Komik
      • Illustrator
      • Jurnalis
      • Musisi
      • Foto & Editing
      • Youtuber / Kreator Video
      • Podcaster
    • Panduan Dashboard Kreator
      • Menu Overview
        • Penarikan Saldo (Fitur Self-Withdrawal)
      • Menu Goal (Tujuan)
      • Menu Paket
      • Menu Karya
        • Cara Buat Kategori Karya
        • 4 Cara Menawarkan Karya
      • Menu Voucher
      • Menu Affiliate
      • Menu Overlay
      • Menu Dukungan
      • Menu Bank
      • Menu Ubah Profil
      • Settings
    • Panduan Menetapkan Harga Dukungan
    • Panduan Meningkatkan Followers di Media Sosial
    • Kebijakan Mengenai #GajianDiKaryaKarsa
  • Panduan Pendukung
    • Petunjuk untuk Pendukung
      • Cara Login
      • Apa Saja yang Bisa Didukung?
      • Cara Memberikan Dukungan
        • Dukung dengan OVO
        • Dukung dengan GoPay
        • Dukung dengan ShopeePay
        • Dukung Pembayaran dengan DANA
        • Dukung dengan LinkAja
        • Dukung lewat Alfamart
        • Dukung lewat Indomaret
        • Dukung dengan QRIS
        • Dukung dengan VA BCA
        • Dukung dengan VA BRI
        • Dukung dengan VA BNI (dan bank lain)
        • Dukung dengan VA Mandiri
        • Dukung dengan VA Permata
      • Cara Menggunakan Voucher
    • Panduan KAKOIN
Powered by GitBook
On this page
  • 1. Popup Alert
  • 2. QR Code
  • 3. LeaderBoard
  • 4. Running Text

Was this helpful?

  1. Panduan Kreator
  2. Panduan Dashboard Kreator

Menu Overlay

Ini adalah pengaturan khusus untuk para streamer.

PreviousMenu AffiliateNextMenu Dukungan

Last updated 11 months ago

Was this helpful?

Menu ini berisi fitur-fitur untuk mengatur supaya dukungan yang masuk pada para streamer bisa tertampil langsung di layar ketika mereka sedang melakukan live streaming. Terdapat 3 fitur yang bisa kamu atur dalam menu ini.

1. Popup Alert

Ini adalah fitur popup notifikasi dukungan yang masuk saat kamu melakukan live streaming. Jadi, nanti notifikasinya akan muncul di layarmu dan kamu bisa langsung tahu dan mengucapkan terima kasih pada pendukungmu. Kamu bisa memilik warna kotak popup, warna teks, dan durasi notifikasi tampil di layarmu.

Setelah kamu melakukan pengaturan, tinggal salin (copy) link yang muncul di bagian bawah Popup Alert (bisa kamu lakukan secara manual atau tinggal pencet tulisan "COPY"). Setelah itu rekat (paste) di browser source OBS kamu dan atur layout-nya sesukamu.

2. QR Code

Pada tahap ini, kamu bisa atur agar muncul QR Code pada layar ketika kamu melakukan live streaming. Jadi, pendukungmu tinggal scan QR Code pada layar mereka dan langsung terhubung pada halaman TIP kamu.

Cara memunculkan QR Code juga tinggal salin-rekat (copy-paste) link di atas ke browser source OBS dan atur layout-nya sesukamu.

3. LeaderBoard

Fitur ini berfungsi untuk memunculkan 10 besar pendukung teratas, yang ditentukan jadi jumlah dukungan paling besar. Nah, untuk periode waktunya kamu bisa pilih, apakah 10 pendukung teratas dalam 1, 7, atau 30 hari terakhir.

Sama seperti pengaturan lainnya dalam menu ini, tinggal salin-rekat (copy-paste) link di atas ke browser source OBS dan atur layout-nya sesukamu.

4. Running Text

Fitur ini akan memperlihatkan dukungan yang masuk selama streaming dalam format running text. Warna latar dan ukuran serta warna teks bisa diatur sesuai keinginan kreator. Pengaturannya pun serupa dengan fitur lainnya di menu overlay, yaitu tinggal salin-rekat (copy-paste) link di atas ke browser source OBS dan atur layout-nya sesukamu.

Tim KaryaKarsa sudah melakukan uji coba dengan kreator , berikut contoh penggunaannya.

Romansyah
Cover

Masalahmu Belum Selesai?

Cover

Ingin Dapatkan Update Terbaru?

Contoh notifikasi yang muncul ketika melakukan uji coba fitur dengan kerator Romansyah.

Yuk, tanyakan keluhanmu ke

Follow Instagram Kita,

tanya@karyakarsa.com
@karyakarsa_id